ekerja di Dekat Air (Near Water). Apabila tidak paham akan bahayanya suatu pekerjaan, maka kita akan mengabaikan syarat syarat agar melakukan pekerjaan dengan selamat. Salah satu diantaranya adalah tentang bahaya yang akan di timbulkan apabila bekerja di dekat air, entah itu di laut, kolam, sungai, danau dan lain sebagainya. Yang paling penting langkah pertama yang harus kita lakukan apabila mau bekerja di deket air adalah”melakukan identifikasi bahaya atau penilaian risiko apabila bekerja di dekat air
Tujuan Pelatihan
- Menentukan dan mencatat siapa saja yang berkompeten untuk melakukan pekerjaan didekat air.
- Mengidentifikasi setiap pekerja yang melakukan pekerjaan didekat air dan lokasi kegiatan tersebut dilakukan.
- Memberikan perincian untuk penilaian risiko dan identifikasi tindakan pengendalian setiap risiko yang diidentifikasi.
Materi Pelatihan
- Pengenalan Bahaya Bekerja Dekat Air
- Macam-macam Bekerja Dekat Air
- Aspek Keselamatan Bekerja Dekat Air
- Peralatan Bekerja Dekat Air
Fasilitas (offline)
- Sertifikat Pelatihan
- Modul Training
- Coffee Break 2x
- Makan Siang
- Goodie bad Toolkit
Durasi : 2 Hari






